Legal Staff Kantor Pusat
(Kode: Legal)
Job Description:
- Bertanggung jawab dalam proses pemberian fasilitas Pembiayaan berikut perubahannya di bagian Legal Pembiayaan untuk memastikan dihasilkannya analisis/legal opinion yang sesuai ketentuan
- Berjalannya kegiatan komite pembiayaan
- Verifikasi offering letter terkait pemberian fasilitas pembiayaan berikut perubahannya
- Terlaksananya pengikatan pembiayaan dan/atau pengikatan jaminan secara sempurna
- Turut serta dalam proses pembukaan rekening nasabah untuk memastikan bahwa pembukaan rekening dilakukan sesuai dengan persyaratan, ketentuan, dan prosedur yang berlaku di kantor pusat
Kualifikasi:
- Pria / wanita
- Pendidikan minimal S1 Hukum
- IPK minimal 2.75 (skala 4)
- Usia maksimal 27 tahun
- Fresh graduate atau berpengalaman
- Memahami akad pembiayaan perbankan syariah
- Diutamakan memiliki pengalaman di bidang yang sama
- Domisili Jabodetabek
- Penempatan kantor area Jakarta dan sekitarnya
Relationship Officer
(Kode: RO)
Job Description:
- Melakukan penjualan produk dana/simpanan
- Menjaga relasi dengan nasabah dan memelihara account nasabah
Kualifikasi:
- Pria
- Pendidikan minimal S1 (Ekonomi, Perbankan, Manajemen, Hukum, dll)
- IPK minimal 2.75 (skala 4)
- Usia maksimal 27 tahun
- Fresh graduate atau berpengalama
- Siap bekerja dengan target
- Penempatan kantor area Jakarta dan sekitarnya dan kantor cabang (Bandung, Solo, Semarang, Yogyakarta, dan Samarinda) sesuai kebutuhan perusahaan.
Account Officer
(Kode: AO)
Job Description:
- Melakukan penjualan produk pembiayaan
- Bertanggung jawab terhadap proses pembiayaan dan memastikan pembiayaan diberikan kepada debitur berkualitas
- Melakukan survey kelayakan
Kualifikasi:
- Pria
- Pendidikan minimal S1 (Ekonomi / Akuntansi/ Manajemen / Perbankan / Hukum / dll)
- IPK minimal 2.75 (skala 4)
- Usia maksimal 27 tahun
- Fresh graduate atau berpengalama
- Siap bekerja dengan target
- Penempatan kantor area Jakarta dan sekitarnya dan kantor cabang (Bukittinggi, Surabaya, Medan, Bandung, Solo, Semarang, dan Yogyakarta) sesuai kebutuhan perusahaan.
Account Officer Bisnis Personal
(Kode: AOPersonal)
Job Description:
- Mencari calon nasabah potensial
- Melakukan penjualan produk mikro
- Bertanggung jawab terhadap proses pembiayaan dan memastikan pembiayaan yang diberikan kepada debitur yang berkualitas
Kualifikasi:
- Pria
- Pendidikan minimal S1 (diutamakan dari Akuntansi/ Manajemen / Perbankan / Hukum / Komunikasi)
- IPK minimal 2.75 (skala 4)
- Usia maksimal 27 tahun
- Usia maksimal 35 tahun (pengalaman minimal 3 tahun di bidang pembiayaan pensiun)
- Siap bekerja dengan target
- Penempatan kantor area Jakarta dan sekitarnya dan kantor cabang (Bukittinggi, Bandung, Solo, Semarang, dan Yogyakarta) sesuai kebutuhan perusahaan.
Silahkan mengisi formulir di sini.