
REQUIREMENTS:
- 27-35 tahun (Legal Supervisor) dan 22-26 tahun (Legal Staff)
- Lulusan S1 Fakultas Hukum (Perdata/Bisnis)
- Berpengalaman sebagai minimal 2 tahun (Legal Supervisor) dan 1 tahun (Legal Staff) di perusahaan property atau kantor notaris dan PPAT
- Memahami prosedur administratif terkait proses pembuatan dan pelaksanaan PPJB / AJB (tanda tangan akad, peralihan hak, sampai dengan serah terima sertifikat)
- Menguasai microsoft office (word dan excel)
- Bersedia ditempatkan di PIK, Jakarta Utara.
Kirimkan CV dan surat lamaran kerja anda ke alamat email: apriliani@agungsedayu.com